RajaKomen
Yuk Kenali 4 Penyebab Penuaan Dini

Yuk Kenali 4 Penyebab Penuaan Dini

7 Jul 2024
167x

Semua perempuan pasti menginginkan kulit wajah yang awet muda. Berbagai macam skincare yang memiliki kandungan untuk menutrisi kulit semakin banyak yang beredar. Bahkan dari usia remaja saja kamu sudah dapat merawat dan menutrisi kulit untuk mendapatkan tampilan kulit wajah yang cantik, bersih, dan tentunya mempertahankan penampilan kulit wajah agar tidak menua ketika sudah dewasa nanti.

Tapi sayangnya penuaan merupakan siklus yang tidak dapat dihindari. Memang benar kita semua pasti menginginkan untuk tetap terlihat muda dan sehat. Namun dalam kenyataannya bertambahnya waktu membuat penampilan serta badanmu berubah. 

Namun di antara penuaan  yang terjadi, ada penuaan yang terjadi begitu dini bahkan di bawah 30 tahun. Kondisi tersebut dinamakan dengan premature aging. Berbeda dengan penuaan yang disebabkan karena faktor genetika serta kesehatan, premature aging ini terjadi karena kebiasaan serta gaya hidup yang dijalani oleh banyak orang.

Terlebih, banyak juga orang yang menerapkan kebiasaan tersebut dan tidak aware kalau hal-hal tersebut dapat menjadi penyebab penuaan yang dihadapinya. Apa saja penyebab penuaan dini  yang sering disepelekan bahkan diabaikan oleh banyak orang?  Berikut ini dalah beberapa di antaranya :

Stres

Pernah mendengar orang berbicara "Kamu terlihat stres." Stres kronis atau berkepanjangan dapat menghambat suplai telomorer pada tubuh sehingga dapat merusak kemampuannya untuk memperbaiki sel-sel tubuh. Secara spesifik hal ini yang menyebabkan kortisol, hormon yang membantumu untuk mengatasi stres mengaktifkan telmorer secara paksa. Akibatnya kulitmu menjadi kering, keriput, serta mengalami perubahan lain. 

Merokok

Berbicara tentang merokok pasti dalam pikiranmu adalah kerusakan pada paru-paru, jantung, serta otak saja. Namun faktanya merokok juga menjadi penyebab penuaan dini secara cepat. Sekali merokok saja dapat berefek samping pada peredaran darah ke jantung dan otak. Selain itu merokok juga dapat merusak kandungan darah yang membawa oksigen pada kulit. Oksigen yang cukup dan membuat kulitmu menjadi sehat serta bebas dari kerutan, namun dengan oksigen yang tidak cukup ke kulit, kulitmu akan mengalami penuaan dan kerutan. 

Konsumsi junk food dan makanan tidak sehat lainnya

Mengonsumsi makanan cepat saji atau fast food serta olahan makanan manis tidak hanya berefek pada badan saja. Orang-orang dengan obsesi untuk memiliki body mass index yang tinggi mengalami perubahan pada kulit dan salah satunya karena stres berat serta inflamasi yang diakibatkan dengan konsumsi fast food ini. Tidak hanya itu, telomorer yaitu bagian DNA yang berfungsi untuk mengatur penuaan juga akan menyusut karena ini. 

Alkohol 

Konsumsi alkohol dapat memperpendek telomer sehingga menyebabkan penuaan dini. Kuncinya adalah "konsumsi berlebih", kamu bisa mengkonsumsi alkohol selama dalam dosis yang tepat. Namun perlu kamu ketahui jika alkohol dapat membuat kulitmu menjadi dehidrasi atau kering sehingga berefek samping pada cairan kulit dan akan sulit membuat kulit menjadi kenyal dan tidak kusam. 

Baca Juga:
Psikologi Warna dalam Branding Toko Online yang Sukses

Psikologi Warna dalam Branding Toko Online yang Sukses

Tips      

9 Apr 2025 | 79


Dalam era digital yang semakin berkembang ini, membangun online shop yang sukses bukanlah hal yang mudah. Salah satu elemen penting dalam branding toko online adalah penggunaan warna. ...

Review 5 Tryout POLRI Aplikasi Android Terbaru yang Wajib Dicoba 2025

Review 5 Tryout POLRI Aplikasi Android Terbaru yang Wajib Dicoba 2025

Pendidikan      

8 Mei 2025 | 67


Menghadapi seleksi penerimaan anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI) tentu memerlukan persiapan yang matang. Salah satu cara untuk mempersiapkan diri adalah dengan menggunakan ...

Pantai Sawarna Banten Tawarkan Panorama Indah Bikin Liburan Penuh Memori

Pantai Sawarna Banten Tawarkan Panorama Indah Bikin Liburan Penuh Memori

Pariwisata      

12 Feb 2020 | 1484


Barangkali sebagian orang masih ada yang merasa heran saat mendengar nama Kabupaten Lebak. Salah satu kabupaten yang masuk ke dalam provinsi Banten ini nyatanya mempunyai banyak pilihan ...

Rahasia agar Kamu Tetap Awet Muda

Rahasia agar Kamu Tetap Awet Muda

Gaya Hidup      

9 Jul 2024 | 189


Siapa yang tidak ingin tetap awet muda? semua orang pasti menginginkannya. Sebenarnya menjadi tetap awet muda bukanlah sebuah perkara yang sulit. Ada banyak cara yang bisa kamu lakukan ...

Google

Google SEO Terbaik: Strategi On-Page dan Off-Page yang Efektif

Tips      

25 Maret 2025 | 96


Dalam dunia digital saat ini, memiliki pemahaman yang mendalam tentang Google SEO adalah suatu keharusan bagi setiap pemilik situs web dan marketer. Strategi Google SEO Terbaik terbaru ...

Strategi Populer Di Media Sosial Dengan Jasa Like

Like Banyak = Akun Dipercaya, Ini Layanan yang Bisa Bantu

Tips      

6 Apr 2025 | 79


Dalam era digital saat ini, keberadaan media sosial bukan hanya sekadar platform untuk berbagi momen, tetapi juga merupakan alat strategis untuk membangun branding dan reputasi. Salah satu ...

Copyright © Tolonglah.com 2018 - All rights reserved